Lirik “Tunggu Apa Lagi” Lagu Single Keempat Nyoman Paul

  • Bagikan
Nyoman Paul Fernando Aro ( foto: Instagram @manpaularo )

Inilahdepok.id – Nyoman Paul Fernando Aro atau yang biasa dikenal dengan Nyoman Paul, adalah penyanyi Indonesia yang menduduki posisi empat besar dalam ajang pencarian bakat Indonesian Idol 12,  tahun 2022-2023 .

Hingga kini Ia telah memiliki empat single, single keempat nya yang berjudul ‘Tunggu Apa Lagi’ tengah menjadi hits dan mencuri perhatian publik karena sempat masuk dalam trending 10 besar di YouTube musik. Dan ramai di berbagai platform musik dan Sosial Media.

Ini merupakan single terbaru sang penyanyi, yang dirilis pada 6 September 2024.

Berikut lirik lagu Tunggu Apa Lagi yang dinyanyikan Nyoman Paul

Terdiam di tatapanm

Menghantui pikiranku,

Terus menerus

Tak lupa hangat senyummu

Hiasi gelap malamku

 

Kau datang tak ku duga

Beri aku tawa

Bahagia hariku,

Kau buat sempurna

Mungkin kita bisa berjalan bersama

Tunggu sejenak ini belum saat nya

 

Baca Juga :  Mengenal Sejarah Grup Band Panbers " Legenda Musik Indonesia "

Serasa kuingin katakan pada dunia

  • Bagikan