Inilah Lirik Lagu Cinta Bukan Dusta dari Noah – Ariel

  • Bagikan
Lirik Lagu Cinta Bukan Dusta dari Noah ( foto: Youtube: Noah Official )

Inilahdepok.id – Berikut ini lirik lagu yang dinyanyikan Ariel yakni Cinta Bukan Dusta.

Lagu ini dibawakan oleh Band Noah yang sebelumnya Peterpan yang juga merupakan band papan atas di Indonesia.

Ini lirik lagu Cinta Bukan Dusta dari Band Noah.

Bergelut udang di dalam laut
Mendengar engkau meninggalkanku
Bergelombang samudera karena kau pergi

Baca Juga :  Lirik dan Terjemahan Lagu "Round and Round" OST 'Squid Game 2'

Berjatuhan daun-daun hijau
Walaupun belum musimnya kini
Tak akan pun bersemi lagi di dalam hatiku
Mengapa berdusta hanya untuk cinta

  • Bagikan