Inilahdepok.id – Pemerintah Kota Depok (Pemkot) bentuk Badan Riset dan Inovasi Daerah atau BRIDA. Wali Kota Depok Mohammad Idris menyatakan BRIDA ini arahan dari Kemendagri agar pemerintah daerah membentuk badan tersebut.
“Arahan dari Kemendagri agar menambahkan bidang riset di organisasi perangkat daerah (OPD),” kata Idris belum lama ini.