- F054952CEF20F0CD41E9111C0F7F3DC2

Banyak Disukai, Ini Manfaat Jus Buah Untuk Kesehatan

  • Bagikan
Jus jeruk bisa bermanfaat untuk kesehatan salah satunya jus dari buah jeruk. (Dok. Pexels)

inilahdepok.id – Jus Buah menjadi salah satu minuman menyehatkan yang digemari oleh banyak orang.

Banyak sekali buah yang bisa dijadikan jus dan dinikmati dengan rasa manis alami dari buah tersebut.

Selain rasanya yang nikmat, mengkonsumsi jus buah juga bisa bermanfaat untuk kesehatan tubuh.

Selain itu jus buah juga memiliki manfaat untuk memenuhi kebutuhan serat dan vitamin harian.

Baca Juga :  Inilah Macam-macam Buah Yang Rendah Kalori, Simak Penjelasannya

Maka dari itu, mengonsumsi buah-buahan dapat membantu meningkatkan sistem kekebalan tubuh supaya terhindar dari penyakit infeksi salah satunya.

Selain itu, kandungan vitamin dan mineral yang ada di dalam jus buah bisa bermanfaat untuk bakteri baik dalam saluran pencernaan.

Agar bisa mendapatkan manfaat jus buah, kalian juga bisa memilih mengonsumsi jus buah yang mengandung vitamin C. Contohnya antara lain jus jeruk, nanas, dan juga lemon. (Hry)

Baca Juga :  Jadwal TV di MNCTV Senin 15 Agustus: Ada Upin dan Ipin
  • Bagikan

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *