Inilahdepok.id – Prakiraan cuaca Badan Meterologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) wilayah Bogor dan Kota Depok.
Berdasarkan prakiraan BMKG, menginformasikan cuaca.
Bogor
Untuk wilayah Bogor pada Jumat (25/6/2021). Berdasarkan prakiraan BMKG pada puku 07.00 WIB berawan.
Lalu pukul 10.00 WIB cuaca Bogor diprakirakan cerah berawan dan pukul 13.00 WIB atau siang harinya diprakirakan hujan sedang.
Untuk sore atau pukul 16.00 WIB wilayah diprakiraakan Bogor turun hujan sedang, untuk malam harinya diprakiraan berawan.
Untuk suhu udara di Bogor hari ini antara 22 hingga 30 derajat Celcius. Kelembapan udara berkisar 65 sampai 95 persen.